Penjilidan perhiasan

Sampul berhias akik dari Kodeks Aureus dari St. Emmeram, 870

Penjilidan perhiasan adalah sebuah sampul buku mewah yang memakai pengerjaan metal berbahan emas atau perang, perhiasan dan gading, mungkin selain dari bahan penjilidan buku yang lebih lazim untuk sampul buku seperti kulit, beludru, atau kain lainnya. Teknik penjilidan buku yang sebenarnya mirip dengan buku abad pertengahan lainnya, dengan folio, biasanya vellum, yang dipasang bersama dan ditunjang papan sampul kayu.


© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search